Bupati Lebong Warning Proyek Tepat Waktu

Bupati Lebong H. Rosjonsyah Syahili, S.IP, M.Si menegaskan kepada seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) jajarannya untuk melaksanakan proyek fisik tepat waktu. Agar pelaksanaan kegiatan pembangunan sesuai dengan yang diharapkan dan ditetapkan dalam APBD setiap tahun anggaran. Jangan sampai ada lagi kegiatan yang mengalami keterlambatan, terlebih sampai harus putus kontrak alias tidak selesai. ‘’Saya tidak mau … Baca Selengkapnya

29 Ribu Anak Jadi Target Imunisasi

Sebanyak 29.065 anak usia 9 bulan hingga 15 tahun menjadi target sasaran pelaksanaan imunisasi campak dan MR tahun 2018 oleh Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Lebong. Rinciannya, anak umur 9 bulan dan yang belum sekolah sebanyak 8.069 anak. ‘’Sedangkan anak usia sekolah mulai dari PAUD, TK, SD SMP hingga SMA yang berumur 15 tahun kurang satu … Baca Selengkapnya

335 Bacaleg Daftar ke KPU

Dari kuota full 400 bakal calon legislatif (bacaleg), hanya 335 yang terdaftar di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lebong. Dari 16 partai politik (parpol) peserta Pemilihan Legislatif (Pileg) 2019 di Kabupaten Lebong, hanya 6 parpol yang mendaftarkan 25 bacaleg sesuai jumlah kursi legislatif di 3 daerah pemilihan (dapil). Enam parpol itu, Demokrat, Hanura, Nasdem, PAN, PPP … Baca Selengkapnya